Search
Pra Event 5 : Koreografi
- ambassadorubm
- Nov 19, 2015
- 1 min read

Latihan koreo hari ini berjalan dengan baik, meskipun awalnya ada beberapa finalis yang belum bisa menyesuaikan dirinya, perlahan mereka bisa beradaptasi dan mengikuti gerakan yang diajarkan oleh panitia. Pada sesi koreo ini mereka diajarkan untuk menari dengan diiringi lagu daerah Bali, Batak, Aceh dan lain-lain. Para finalis pun tampak antusias ketika mempelajari koreografi yang ada.
コメント